JUNG KOOK: I AM STILL THE ORIGINAL Pada 3 Desember pukul 15.00 WIB, Disney+ akan merilis seri dokumenter JUNG KOOK: I AM STILL THE ORIGINAL yang menampilkan Jungkook BTS. Seri ini merupakan versi yang lebih mendalam dari film dokumenter dengan nama yang sama, yang pertama kali tayang secara global pada bulan September lalu. Terdiri dari tiga episode, seri ini menyuguhkan wawancara yang belum pernah ditampilkan, momen di balik layar dari pembuatan album Golden, serta cuplikan kolaborasi dengan Usher. Salah satu sorotan dalam seri yang diperpanjang ini adalah penambahan penampilan yang tidak ada dalam film aslinya. Dengan tambahan durasi sekitar 55 […]
Read MoreRM BTS Berikan Uang Hadiah Pernikahan Rp113 Juta untuk Rapper Sleepy
Hadiah Pernikahan RM BTS Pada episode tanggal 2 Desember 2024 KST dari acara SBS “Same Bed, Different Dreams 2 – You Are My Destiny” (selanjutnya disebut “Same Bed, Different Dreams 2”), kehidupan sehari-hari rapper Sleepy dan istrinya, yang telah menikah selama tiga tahun, diperlihatkan untuk pertama kalinya. Rumah Baru Sleepy yang Mewah Selama siaran tersebut, Sleepy memperkenalkan rumah yang ia huni bersama istrinya yang cantik, putri pertama mereka Woo Ah, dan dua anjing peliharaan mereka. Sebelumnya, mereka tinggal di rumah saudara iparnya, namun kini mereka menetap di rumah baru yang luas dan nyaman. Para anggota cast lainnya terkejut dan memberikan […]
Read MoreJ-Hope BTS Dukung Penyanyi Lee Hyun Debut Jadi Penyiar Radio
Lee Hyun berhasil debut sebagai penyiar radio dengan dukungan spesial dari BTS J-Hope. Penyanyi Lee Hyun sukses memulai debutnya sebagai penyiar radio di acara ‘Close Friends with Lee Hyun’ dengan dukungan spesial dari rekan satu labelnya, BTS J-Hope. Siaran pertama MBC FM4U ‘Close Friends with Lee Hyun’ ditayangkan pada tengah malam, 25 November KST. Ini menjadi program radio pertama Lee Hyun yang menggunakan namanya sendiri sejak debutnya. BTS J-Hope hadir sebagai tamu pertama, menunjukkan kedekatan mereka. Meski memiliki jadwal yang padat, J-Hope meluangkan waktu untuk mendukung langkah baru Lee Hyun. J-Hope datang membawa buket bunga sebagai ucapan selamat dan bergabung […]
Read MoreDaftar Pemenang MAMA Awards 2024 Hari 1 dan 2,
MAMA Awards 2024 berlangsung megah selama tiga hari di dua lokasi berbeda. Acara ini dibuka pada Kamis (21/11/2024) di Dolby Theater, Los Angeles, Amerika Serikat. Kemudian, rangkaian acara dilanjutkan pada Jumat (22/11/2024) dan Sabtu (23/11/2024) di Kyocera Dome, Osaka, Jepang. Berikut ini adalah rangkuman daftar pemenang dari hari pertama dan kedua MAMA Awards 2024, yang mencakup berbagai kategori dan prestasi para artis papan atas: Daftar Pemenang MAMA Awards 2024 Hari Pertama Hari pertama di Los Angeles menampilkan penghargaan yang banyak diraih oleh grup idol generasi keempat dan kelima. Berikut daftar lengkapnya: Daftar Pemenang MAMA Awards 2024 Hari Kedua Hari kedua […]
Read MorePenipuan Merchandise BTS: Mantan Karyawan BigHit Divonis Penjara
Penipuan Merchandise BTS Seorang mantan karyawan BigHit Music, yang sebelumnya bertanggung jawab atas pengelolaan investasi merchandise BTS, telah dijatuhi hukuman penjara setelah terbukti melakukan penipuan. Kasus ini menjadi sorotan karena melibatkan sebuah perusahaan besar yang menaungi salah satu grup musik paling terkenal di dunia. Pada tanggal 20 November 2024, Pengadilan Distrik Gwangju Divisi Pidana 12 memvonis mantan karyawan BigHit yang diidentifikasi sebagai A (40) dengan hukuman dua tahun penjara, yang disertai dengan masa percobaan selama tiga tahun serta 120 jam layanan masyarakat. A dijatuhi hukuman berdasarkan Undang-Undang tentang Pidana Ekonomi Khusus yang Diperberat, yang mengatur penanganan kasus penipuan dengan melibatkan […]
Read MoreJungkook BTS Positif Covid-19
Jungkook BTS Positif COVID-19 BIGHIT MUSIC mengabarkan kondisi maknae grup ini pada Selasa (29/3/2022). Jungkook sendiri dikabarkan sudah bertolak ke Amerika untuk menghadiri Grammy Awards bareng member BTS lain. Agensi mengatakan bahwa Jungkook melakukan tes PCR di Korea saat akan berangkat ke Amerika untuk persiapan Grammy Awards pada Minggu (27/3/2022), dan hasilnya negatif. Namun ketika sampai di Las Vegas, tenggorokannya terasa tidak nyaman. Akhirnya melakukan tes rapid dan standar PCR pada sore harinya di hari yang sama. Jungkook pun melakukan karantina mandiri sambil menunggu hasil. Ternyata, hasil tes tersebut positif Covid-19. Jungkook saat ini dalam keadaan baik. Tidak ada gejala […]
Read MoreBillboard: BTS Bakal Menang Grammy Awards 2022!
BTS Grammy Awards Boyband asal Korea Selatan, BTS rupanya membuat lagu-lagu Hollywood kesulitan melangkahi mereka. BTS dan Olivia Rodrigo saat ini memang berada di puncak Billboard Hot 100. Selama 8 minggu terakhir, dua nama itu yang menguasai tangga lagu tertinggi Amerika Serikat. Lagu “Butter” milik BTS masih memuncaki Billboard Hot 100 di edisi 17 Juli 2021. Menjadi pekan ke-7 secara berturut-turut bagi BTS merajai tangga lagu, sejak perilisannya. Pada Jumat, 16 Juli 2021, Billboard merilis daftar nama beberapa artis yang kemungkinan akan dinominasikan dan menjadi pemenang dalam ajang Grammy Awards 2022. BTS menjadi satu-satunya artis Asia yang dipilih Billboard yang […]
Read MoreIni Lho Menu BTS Meal McDonald’s Indonesia yang Jadi Rebutan
BTS Meal McDonald’s Indonesia Hai ARMY mana suaranya?Siapa yang hari ini antusias beli menu spesial BTS Meal dari McDonald’s Indonesia? Yup, bener banget. McDonald’s Indonesia menjual menu spesial BTS Meal hasil kolaborasi dengan BTS per hari ini, Rabu (9/6/2021). BTS Meal terdiri dari sembilan potong nuget ayam. Sayangnya menunya tidak bisa dimakan ditempat alias bisa dipesan via drive thru. Hanya bisa dipesan via aplikasi GoFood, GrabFood, dan ShopeeFood. Dalam aplikasi Go-Food, harga paket BTS Meal ini Rp 51.000. Sebenarnya harga makanan ditambah minuman ukuran medium Rp 45.455. Itu belum kena pajak. Kalau sudah kena pajak, harganya Rp 50 ribu, untuk […]
Read MoreLirik Lagu Dynamite – BTS
Lirik Lagu Dynamite BTS Cos ah ah i’m in the stars tonightSo watch me bring the fire and set the night alightShoes on get up in the mornCup of milk let’s rock and roll King ong kick the drum rolling on like a rolling stoneSing song when i’m walking homeJump up to the top LeBronDing dong call me on my phoneIce Tea and a game of ping pong This is getting heavyCan you hear the bass boom, i’m readyLife is sweet as honeyYeah this bear cha ching like money Disco overload i’m into that i’m good to goI’m diamond you […]
Read MoreKostum BTS akan Dipajang di Museum Grammy
Setelah tampil dalam ajang Grammy Awards 2019, seluruh kostum personel boyband BTS yang mereka kenakan dalam ajang Grammy Awards ke-61 akan dipajang di Museum Grammy. Wow, ARMY pasti bangga ya? Dilansir dari Laman Kompas, Museum Grammy akan menggelar acara bertajuk Grammy Award Red Carpet pada 20 November 2019. Acara yang menampilkan setelan jas dari pelantun lagu “Boy With luv” itu akan berlangsung sampai musim semi mendatang. Selain BTS, ada sejumlah kostum artis internasional lain yang juga akan dipamerkan. Mereka di antaranya Alica Keys hingga Rihanna. Awal 2019 ini, BTS menjadi artis K-Pop pertama yang hadir di panggung Grammy Awards. Mereka […]
Read More