Tips Agar Tas Tak Mudah Rusak

Berapa kali Anda membeli tas dalam setahun? Atau Anda pernah mengeluhkan tas kesayangan mudah rusak, padahal sudah beli dengan harga mahal. Agar tas kesayangan Anda tidak mudah rusak, ikuti tips dari Female berikut: 1. Simpan tas dalam kain flanel atau plastik, lalu masukkan dalam ruangan yang kering dan tidak lembap. 2. Jangan lupa mengisi bagian dalamnya dengan kertas pengisi agar bentuk tas tidak berubah. Anda dapat menggunakan kertas koran atau bungkus kado yang sudah tidak terpakai. 3. Masukkan sekantong silica gel ke dalam tas untuk menjaga kelembapannya. 4. Keluarkan tas secara berkala, misalnya seminggu sekali, dan angin-anginkan agar tidak berjamur. […]

Read More