Menjelang perayaan Imlek, tidak hanya klenteng saja yang mendekor tempatnya dengan pernak – pernik khas Imlek berwarna merah. Mulai dari pusat perbelanjaan, pusat layanan publik, hingga sejumlah perkantoran juga demikian. Warna merah memang identik saat perayaan Imlek. Mulai dari hiasan rumah sampai pakaian yang digunakan. Bagi masyarakat Tionghoa, merah menjadi warna keberuntungan. Kesukaan rakyat dengan warna merah bisa dilacak sampai keturunan Kaisar Yan yang memuja api. Dalam buku “Chinese Auspicious Culture” terbitan Elex Media Komputindo yang mengungkap rahasia di balik mitos dan kepercayaan rakyat China menjelaskan mengapa Imlek identik dengan warna merah. Dilansir Laman Merdeka, dalam buku itu api adalah […]
Read MoreMiss Mondial Luncurkan Liontin untuk Imlek
Perayaan Imlek sudah sebentar lagi nih. Kamu sudah menyiapkan segala keperluannya? Terutama masyarakat Cina, Imlek bukan hanya sekedar merayakan pergantian tahun namun menjadi momen bahagia untuk berkumpul bersama keluarga dan sahabat. Jangan lupa tampil cantik dan meriah menyambut tahun yang baru. Kamu bisa pakai perhiasan dari Miss Mondial yang mengeluarkan koleksi perhiasan terbaru jelang Imlek 2019. Koleksi bertajuk Wonderpals kini menampolkan ragam bentuk binatang yang menggemaskan namun tetap elegan. Koleksi ini tersedia dengan bentuk liontin dan ditujukan untuk perempuan muda yang dinamis. Terdiri dari 12 varian bentuk binatang. Wonderpals menyajikan liontin dengan bentuk Argo the Dragon, Babbit the Rabbit, Chiky […]
Read More