Posted inKesehatan & Sex
Jauhi Narkoba! Ini Bahayanya
Tiap 26 Juni diperingati sebagai Hari Anti Narkotika Internasional (HANI). Di Indonesia, peredaran narkoba sangat masif dan memprihatinkan meskipun kepolisian dan BNN sudah berkali-kali mengungkap kasus penyalahgunaan narkoba. Pastikan keluarga terhindar dari narkoba, karena bahayanya sangat banyak: Menurunkan kesadaran Bahaya narkoba yang pertama…