Malang Fashion Fest (MFF) 2025 akan kembali digelar pada 15-16 Februari 2025. Menghadirkan tema ECLECTIC yang mengusung kebebasan berekspresi melalui perpaduan elemen desain dari berbagai era. Event tahunan ini diprakarsai oleh Torilla Management bekerja sama dengan Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kota Malang, yang konsisten mendukung pertumbuhan industri fashion dan kriya UMKM di wilayah tersebut. Peluncuran yang SpektakulerAcara peluncuran MFF 2025 telah sukses diselenggarakan pada 7 Desember 2024 di Malang Creative Center (MCC). Trunk show dari para desainer ternama seperti Torilla Mode by Hany, Feyzion by Zizi, hingga Omah Jahit Fir by Andini, memeriahkan panggung dengan koleksi terbaik mereka. Tema […]
Read MoreTren Maksimalis Fashion 2025: Gaya Berani dan Penuh Ekspresi
Maksimalis Fashion yang Akan Tren di 2025: Berani Tampil dengan Ekspresi Penuh Maksimalis Fashion 2025 Maksimalis fashion, yang mengutamakan keberanian, kreativitas, dan kebebasan berekspresi dalam berpakaian, diprediksi akan menjadi tren utama pada 2025. Gaya ini menawarkan kebebasan untuk menonjolkan kepribadian melalui padu padan warna cerah, pola beragam, dan aksesori mencolok. Dalam dunia fashion yang semakin mengutamakan individualitas, maksimalis fashion memberikan ruang bagi setiap orang untuk tampil berbeda dan berani mengekspresikan diri mereka. Apa Itu Maksimalis Fashion? Maksimalis fashion adalah kebalikan dari minimalisme yang menekankan kesederhanaan dan keteraturan. Gaya ini lebih kepada “lebih banyak lebih baik,” yang berarti menggunakan berbagai elemen […]
Read MoreNew York Fashion Week: Kate Spade Bawa Gaya Mewah 70-an
Label fashion Kate Spade memamerkan koleksi Fall 2019 di New York Fashion Week. Bertempat di restoran Cipriani, Manhattan, New York, Amerika Serikat, direktur kreatif Kate Spade Nicola Glass mengubah restoran menjadi ruangan yang terinspirasi tahun 70-an, lengkat dengan karpet merah muda dan tirai kaca. Begitu juga koleksi pakaian yang ditampilkan. “Musim ini, saya mulai dengan membayangkan lemari wanita yang sangat glamor, dan campuran yang kaya dan beragam yang Anda temukan dapat Anda buat sendiri,” kata Glass dalam siaran pers, seperti dikutip Tempo. “Saya membayangkan wanita yang mencari pakaian yang bersemangat, feminin, dan pada dasarnya tanpa usaha. ” Seperti yang terlihat […]
Read MoreTrik Mix and Match Blazer
Satu blazer ternyata bisa jadi macam-macam gaya lho, apalagi kalau kamu punya beberapa blazer. Sekarang mix match style aja yuk dengan salah satu blazer pendekmu! Casual meeting Saat meeting, bisa tampil beda dan gaya dengan blazer pendek yang dikombinasikan dengan celana jeans. Kalau blazernya berwarna cerah, redamkan dengan warna putih atau abu-abu dan percantik memakai syal berwarna senada. Padukan dengan wedgesmu. Fun hangout style Pilih atasan tanktop dengan aksen gold sebagai dalaman blazer pendek warna cerah. Atau mix blazer dengan mini dress tanpa lengan atau rok mini jeans yang bertabur warna gold. Siapkan juga beberapa aksesoris berwarna gold untuk melengkapi […]
Read MoreAksesoris untuk Penampilan Sehari-hari
Aksesoris memang bisa membuat penampilan lebih maksimal. Tapi, jangan sampai salah memilih aksesoris dan akhirnya menjadi terlalu berlebihan. Berikut item aksesoris yang bisa dipakai sehari-hari: Cincin Cincin fashion sekarang ini bentuknya beragam dan manis-manis. Untuk penampilan daily usahakan agar tidak terlalu bling-bling dan pilih yang warnanya cukup match dengan gaun atau aksesoris yang lain. Untuk penampilan lebih casual, Anda bisa memilih cincin berbahan kayu yang membuat penampilan jadi chic casual. Gelang kaki Aksesoris yang satu ini memang terlihat manis di kaki, terutama dipadukan dengan busana di atas ankle. Membuat penampilan summer menjadi lengkap dan memukau karena sangat girly. Pastikan saja […]
Read More