Hari Raya Idul Adha 1440 H ditetapkan pada 12 Agustus 2019. Umat Muslim berqurban dengan menyembelih hewan sesuai syari’at Islam. Biasanya Hari Raya juga dimanfaatkan untuk saling memberikan ucapan. Nah, kamu juga bisa memberikan ucapan yang keren untuk keluarga, atau temanmu. Berikut beberapa ucapan selamat Hari Raya Idul Adha yang bisa kamu contoh: 1. Kala takbir berkumandang Ayam dan bebek lari ke kandang. Sapi dan kambing menjadi kurban Selamat Hari Raya Idul Adha 1440/2019 2. Belajar dari kisah Ismail yang rela disembelihDan Ibrahim yang ikhlas menyembelihAtas nama Allah, tiada cinta yang lebih besar dibandingkan cinta kepadaNyaSelamat Hari Raya Idul Adha 1440 […]
Read MoreUcapan Selamat Hari Raya Idul Fitri / Selamat Lebaran
– Bagi hati yang pernah terluka karena lidah yang tajam, bagi hati yang perih karena buruknya laku, bagi perasaan yang hancur karena ego, mohon maaf lahir dan batin. – Bila salah kata terucap, bila hati tergores sikap, maaf dari hati terdalam. Selamat merayakan kemenangan. – It’s more than a wish, more than a message too, for it comes with warm and loving thoughts because it’s meant for you. Happy Eid! (Bukan hanya sekedar harapan, bukan juga pesan, melainkan dengan segala pikiran dan cinta karena kamu layak mendapatkannya. Selamat Idul Fitri!) – Bila ada kata merangkai dusta, ada ucap berbunga lara, dan ada […]
Read More