Tahun 2019 akan berganti menjadi 2020. Dalam hitungan jam, kita akan menyambut tahun baru yang kita harapkan akan menjadi tahun yang lebih baik. Untuk itu, ada baiknya kita berdoa agar segala keinginan berjalan lancar. Berikut bacaan doa akhir dan awal tahun 2020, yang dilansir dari Tribun. Doa Akhir Tahun 2019 Berikut kalimat doa akhir tahun yang dikutip dari kitab Maslaku al-Akhyar karya Habib Usman bin Yahya al-‘Alawi, atau yang dikenal sebagai Mufti Betawi di abad ke-20. Allahumma ma ‘alimtu fi hadzihis sanah mimma nahaitani ‘anhu fa lam atub ‘anhu, wa lam tardhohu wa lam tansahu, wa halimta ‘alayya ba‘da qudrotika […]
Read MoreKumpulan Ucapan Selamat Hari Raya Idul Adha 2019
Hari Raya Idul Adha 1440 H ditetapkan pada 12 Agustus 2019. Umat Muslim berqurban dengan menyembelih hewan sesuai syari’at Islam. Biasanya Hari Raya juga dimanfaatkan untuk saling memberikan ucapan. Nah, kamu juga bisa memberikan ucapan yang keren untuk keluarga, atau temanmu. Berikut beberapa ucapan selamat Hari Raya Idul Adha yang bisa kamu contoh: 1. Kala takbir berkumandang Ayam dan bebek lari ke kandang. Sapi dan kambing menjadi kurban Selamat Hari Raya Idul Adha 1440/2019 2. Belajar dari kisah Ismail yang rela disembelihDan Ibrahim yang ikhlas menyembelihAtas nama Allah, tiada cinta yang lebih besar dibandingkan cinta kepadaNyaSelamat Hari Raya Idul Adha 1440 […]
Read More