Tren Kalung Ukuran Besar

Tren Kalung Ukuran Besar

Mengenakan kalung besar sebagai fashion statement sudah dimulai oleh ratu Cleopatra dan Nefertiti. Pamer perhiasan sebagai simbol kekuasaan (dan kekayaan) telah menjadi bagian dari sejarah. Maria Antoinette dan Ratu Elizabeth…
Stylish Berhijab Ala Natasha Farani

Stylish Berhijab Ala Natasha Farani

Wanita yang memakai hijab atau hijaber terkadang masih bingung dengan cara pemakaian hijab. Inginnya tampil stylish malah jadi terlalu heboh. Ada juga yang inginpenampilan sederhana, tapi terlalu biasa saja. Nah,…
Jilbab ala Jilboobs

Jilbab ala Jilboobs

  Jilbab gaul atau jilbab fashionable kini tengah berkembang luas. Hal tersebut terlihat saja dengan munculnya banyak komunitas hijabers. Memakai jilbab memang katanya akan membuat perempuan menjadi lebih cantik. Apalagi…
Memilih Jeans yang Tepat

Memilih Jeans yang Tepat

Menurut sebuah survey, beberapa orang kerap memiliki jeans yang sebenarnya tak sesuai dengan kebutuhan mereka. 1 dari dua jeans yang dimiliki  mungkin bukan jeans yang tepat.  Apakah Anda termasuk? Berikut…
Sekarang ada Jins Antiselulit Lho!

Sekarang ada Jins Antiselulit Lho!

Jins baru keluaran Wrangler ini memang diklaim bukan jins biasa karena mampu membantu menjaga kesehatan kulit. Pada 28 Januari mendatang, Wrangler akan merilis koleksi khusus yang disebut Spa Denim dengan…
Makin Cantik dengan Bros Jilbab

Makin Cantik dengan Bros Jilbab

  Suka memakai bros jilbab kan? Bros jilbab tidak harus terbuat dari materi logam yang berat dan bertabur manik berkilauan. Salah jika ada anggapan bros jilbab itu untuk ibu-ibu atau…
Tips Agar Aroma Parfum Tahan Lama

Tips Agar Aroma Parfum Tahan Lama

Kelihatannya mudah, tetapi memakai parfum gampang-gampang susah. Inginnya supaya tahan lama, tapi kalau memakai kebanyakan bisa membuat orang pusing. Jika pakainya terlalu sedikit, aromanya mudah hilang dan tidak tahan lama.…
Keren! Tas ‘Hermes Birkin’ ala Lego

Keren! Tas ‘Hermes Birkin’ ala Lego

Pernahkan Anda berpikir untuk memberikan si kecil hadiah berupa tas birkin keluaran Hermes? Jika belum, mungkin sekarang saatnya karena telah dijual tas birkin yang terbuat dari Lego. Sebuah situs belanja…